Senin, 29 Desember 2014

Hidupku sebebas ini namun justru membebani. Memang kenapa kalau aku menganggur? Mana yang terpenting, aku bahagia menikmati hidup atau terkurung di belakang meja kerja demi disebut normal karena bekerja setelah kuliah? Kalau nanti prosesku berakhir indah. Jangan sedih jika aku tak tergapai lagi oleh tanganm...

Kamis, 18 Desember 2014

Eksotisme tanah Hindustan sudah saya ketahui jauh-jauh hari sebelum terbang ke Delhi. Saat mengurus Visa di Kedutaan Besar India di Jakarta, saya mendapat beberapa majalah pariwisata India, dan most visit places di beberapa provinsi yang berbeda. India memang kaya dengan tempat wisata yang tersebar dari utara dan selatan. Ide berkunjung ke Manali (Himachal Pradesh) muncul ketika kawan-kawan...

Kamis, 04 Desember 2014

I got a bit tension in the beginning of the day. The wave was a bit high that morning. I was scared if my snorkeling plan would be ruined by the weather. I went out from the place I stayed during there and asked the officer for payment process. "Sorry Mam, cash only." "You sure you cannot accept debet or credit card?" "Sorry. Mam, you can take cash from ATM and come back again." So I was looking for one and only ATM in this island by motorcycle. Some souvenir seller yelled me, "WATCHOUT!"...

Senin, 01 Desember 2014

Bagaimana bisa kau membiarkan penghianatan seperti itu melukaimu, dan kau terlihat begitu tegarnya...? Apa kau benar - benar tidak merasa sakit? Sedikitpun tidak merasakan nyeri? Kau sepertinya mengingkarinya. Aku mengagumi kesabaranmu. Aku pikir memaafkan orang yang telat satu jam dari jadwal adalah prestasi terbesarku soal bersabar. Lalu kau ini apa namanya bisa memaafkan orang yang [kau harus...